Sunday, September 28, 2014

Senjata Paling Mematikan di Dunia

   6 Senjata Paling Mematikan di Dunia


Ada hal yang lebih berbahaya daripada seorang wanita marah, ngambek, cerewet. Itu adalah senjata ciptaan manusia yang sampai saat ini fungsinya di gunakan untuk membunuh.. berikut 6 senjata mematikan di dunia

1) Flamethrower

Pelontar api (dari bahasa Inggris: flamethrower) adalah alat yang dirancang untuk menembakkan aliran api. Pelontar api dapat menggunakan bahan bakar cair maupun gas. Pelontar api modern pertama kali digunakan dalam perang sebagai senjata pada peperangan parit Perang Dunia I. Pelontar api juga digunakan oleh sipil, misalnya pada agrikultur dan industri film.





2) Lightweight Machine Gun

Senapan mesin ringan M249 (Inggris: M249 light machine gun (LMG), sebelumnya bernama M249 Squad Automatic Weapon (SAW) (Senjata Otomatis Regu), secara resmi bernama Light Machine Gun, 5.56 mm, M249 adalah senapan mesin operasi gas berpendingin udara menggunakan amunisi kaliber 5,56 mm varian FN Minimi buatan FN Herstal asal Belgia versi Amerika yang digunakan oleh Angkatan Bersenjata Amerika Serikat. Senapan ini merupakan jawaban atas kebutuhan militer Amerika Serikat akan senjata api yang mempunyai rata-rata tembakan (rate of fire), akurasi dan mobilitas yang tinggi. Dilengkapi dengan fitur penggantian laras apabila laras yang sedang digunakan mengalami kelebihan panas dan macet, selain itu magazen sabuk yang digunakan dapat digantikan dengan magazen tipe box apabila amunisi magazen sabuk habis, kelemahan apabila menggunakan magazen box adalah tidak singkronnya asupan amunisi dari magazen dengan putaran yang tinggi di receiver senapan.




3) Lockheed AC-130 Spectre Gunship


Lockheed C-130 Hercules adalah pesawat angkut militer turboprop empat mesin yang dirancang dan dibangun awalnya oleh Lockheed, sekarang Lockheed Martin. Hercules dapat menggunakan landasan pacu yang kurang baik untuk lepas landas dan pendaratan. C-130 pada awalnya dirancang sebagai pengangkut pasukan, transportasi taktis, evakuasi medis, dan pesawat transportasi kargo. Saat ini kerangka badan pesawat telah digunakan dalam berbagai peran lainnya, termasuk sebagai pesawat bantu serang darat gunship (AC-130), SAR, dukungan penelitian ilmiah, pengintaian cuaca, pengisian bahan bakar di udara, patroli maritim, dan pemadam kebakaran udara. Pesawat ini sekarang banyak digunakan sebagai angkutan taktis bagi banyak kekuatan militer di seluruh dunia. Lebih dari 40 model dan varian Hercules ada di lebih dari 60 negara. C-130 mulai beroperasi di Amerika Serikat pada 1950-an, diikuti oleh Australia dan lain-lain. Selama tahun-tahun masa aktifnya, keluarga Hercules telah berpartisipasi dalam berbagai operasi militer, sipil dan operasi bantuan kemanusiaan yang tak terhitung jumlahnya. Pada tahun 2007, C-130 menjadi pesawat kelima-setelah Inggris Electric Canberra, Boeing B-52 Stratofortress, Tupolev Tu-95, dan Boeing KC-135 Stratotanker - yang telah diproduksi terus menerus selama 50 tahun berturut-turut, di hal ini, Angkatan Udara Amerika Serikat.





4) DSR-50 Sniper Rifle


Diproduksi di Jerman oleh DSR-Prescision GmbH dan merupakan senapan pengembangan dari versi DSR 1 dengan perbaikan sedemikian rupa sehingga menjadikan DSR 50 lebih hebat. Daya hantamnya pun lebih kuat karena memakai amunisi kaliber 50. DSR 50 juga dilengkapi dengan penyangga mundur dalam buttstock (popor). Bagian barrel (laras) juga diperbaiki sehingga suara ledakan saat senapan ditembakkan menjadi lebih halus.





Senapan ini temasuk dalam jenis anti-material rifle (AM) atau dalam bahasa awamnya senapan pertahanan. Senapan anti-materiel adalah senapan yang dirancang untuk digunakan terhadap peralatan militer (materiil) daripada terhadap kombatan lain (anti-personil). Aksesoris lain seperti bipod diletakkan pada bagian atas barrel. Pegangan depan dipasang padabaian yang lebih rendah (bawah barrel). Laras dilindungi oleh lapisan alumunium berventilasi dan dilengkapi oleh muzzlebrake (rem pada moncong senapan) untuk meminimalisir tekanan akibat ledakan amunisi yang kuat.


5) Napalm Bomb

Napalm adalah bahan peledak yang dibuat dengan Petroleum jelly. Bom dapat menghasilkan suhu sekitar 1.200 derajat Celcius. Ini dikembangkan untuk digunakan dalam perang, seperti Perang Vietnam sebagai bom pembakar. Kemudian, Magnesium ditambahkan untuk memastikan bahwa bahaya besar akan dilakukan pada musuh dengan membuat luka bakar buruk ketika air ditambahkan. Kemudian, timah ditambahkan untuk membuat bom beracun. Anda pasti tidak ingin berada di sekitar ketika salah satu bom ini meledak





6) AK-47

K-47 (singkatan dari Avtomat Kalashnikova 1947, Rusia: Автомат Калашникова образца 1947 года) adalah senapan serbu yang dirancang oleh Mikhail Kalashnikov, diproduksi oleh pembuat senjata Rusia IZhMASh, dan digunakan oleh banyak negara Blok Timur semasa Perang Dingin.





Senapan ini diadopsi dan dijadikan senapan standar Uni Soviet pada tahun 1947.Jika dibandingkan dengan senapan yang digunakan semasa Perang Dunia II, AK-47 mempunyai ukuran lebih kecil, dengan jangkauan yang lebih pendek, memakai peluru dengan kaliber 7,62 x 39 mm yang lebih kecil, dan memiliki pilihan tembakan (selective-fire). AK-47 termasuk salah satu senapan serbu pertama dan hingga kini merupakan senapan serbu yang paling banyak diproduksThe AK-47 senapan serbu muncul selama Perang Dunia II di mana tentara Nazi adalah yang pertama ke lapangan mereka dalam jumlah besar. Itu diinginkan karena itu murah untuk membuat, membutuhkan sedikit atau tidak ada pelatihan, dan dapat digunakan dalam kondisi cuaca buruk. Saat ini, telah menjadi senjata tempur yang paling efektif di dunia dan membunuh mesin dalam sejarah menurut banyak orang dan ahli.




No comments:

Post a Comment

Files